Penalaran Mundur (Backward Reasoning)



Penalaran Mundur (Backward Reasoning)
Hal ini dimulai dengan membuat pohon (tree) yang memuat urutan gerakan yang mungkin merupakan solusi dengan cara mengawalinya dari keadaan tujuan di akar pohon. Kemudian, kembangkan level pohon dengan cara menggeser keadaan ke sebuah keadaan baru dengan mematuhi atau tanpa melanggar aturan-aturan yang telah ditetapkan. Lanjutkan hingga didapat keadaan yang cocok dengan keadaan awal.
Contoh ilustrasi dari penalaran backward dapat dilihat pada gambar pohon di bawah ini. Akar merupakan tujuan yang akan dicapai, sedangkan daun-daun pohon merupakan keadaan awal dari tujuan tersebut.

Popular posts from this blog

Kode Singkatan Komponen Listrik Dan Elektronik

Cara Mengatasi E31 Canon MP258

Cara Mengukur Trimpot